

Yuk Join di Facebook Newsletter
Dapatkan informasi terbaru mengenai fashion, beauty, hingga lifestyle
Opening Ceremony melaksanakan show koleksi musim semi 2018 mereka di Disneyland dan memperkenalkan kolaborasi yang semua bertema Mickey Mouse. Koleksi unise ini memberikan twist pada grafis Disney yang tradisional dan menambahkan elemen playful dan digambarkan sebagai hoodies, dress, rok, dan gaun. Bahan sequin dan denim dipakai untuk membuat item wearable yang oke banget dikoleksi. Secara keseluruhan, acara ini menggabungkan unsur fun dan penggambaran jelas dari "The Happiest Show on Earth".
source: hypebae
source: hypebae
source: hypebae
Intip deh runway looksnya dan kalau naksir dan pengen punya, kamu bisa cek situs resmi dari Opening Ceremonynya ya.
source: hypebae
source: hypebae
source: hypebae
Tertarik girls?